Kamis, 01 November 2012

Daftar Kegiatan Lomba Bulan Bahasa 2012

Pada hari Senin , 29 Oktober 2012 dilaksanakan lomba antara lain :
  1. Membuat Kerajinan Kriya dari Bahan Limbah meliputi peserta kelas X, XI, XII
  2. Foto Camera Digital tentang Pelanggaran-Pelanggaran di Sekolah  meliputi peserta kelas X, XI, XII 
Pada Hari Selasa , 30 Oktober 2012 dilaksanakan lomba antara lain : 
  1. Pembawa Acara , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  2. PSAS , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  3. Story Telling , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  4. Speech Contest , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  5. Musikalisasi Puisi , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  6. Debat CTA ( Cinta Tanah Air ) , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  7. Mengucapkan UUD 1945 , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  8. Mengucapkan Panca Prasetya Siswa SMAN 1 Baleendah , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  9. Kaulinan Barudak , meliputi peserta kelas X
Pada hari Rabu , 31 Oktober 2012 dilaksanakan lomba antara lain :
  1. Paduan Suara , meliputi peserta kelas X, XI , XII
  2. Film Dokumenter , meliputi peserta kelas X, XI , XII

Pada hari Kamis , 1 November 2012 dilaksanakan lomba antara lain :
  1. Rudoku , meliputi peserta kelas XI
  2. Role Play , meliputi peserta kelas X
  3. Tari Kreasi Nusantara, meliputi peserta kelas X
  4. Tembang Sunda, meliputi peserta kelas X dan XI
  5. Poster Digital , meliputi peserta kelas X, XI , XII
Pada hari Sabtu , 3 November 2012 dilaksanakan lomba antara lain :
  1. Kuliner Nusantara , meliputi peserta kelas X
  2. Stand Bazaar , meliputi peserta kelas X

Karatagan SMAN 1 Baleendah

Karya: Sony R.W 


SMA Negeri 1 Baleendah
Lembaga atikan di Kabupaten Bandung
Wadah pikeun putra-putri bangsa
Wadah pikeun sirung-sirung hareupan ki Sunda
SMA Negeri 1 Baleendah
Ngatik generasi calon pamimpin bangsa
Akhlak mulia nu jadi ageman
Ngawujudkeun pendidikan berkarakter bangsa
Di Baleendah kuring tolabul ilmi
Di Baleendah kuring babakti
Di Baleendah kuring jangji
Jiwa raga keur lemah cai
SMA Negeri 1 Baleendah

Entri Populer